Detail Cantuman
Advanced SearchText
Panen Kodok Dalam Waktu 3 Bulan
Bantuan Perpustakaan Nasional RI Tahun 2016
Ketersediaan
B02048 | BUKU/TEKNOLOGI/2016 639.37 SUG p.1 | Perpustakaan STMIK AKBA (I) | Tersedia |
B02049 | BUKU/TEKNOLOGI/2016 639.37 SUG p.2 | Perpustakaan STMIK AKBA (I) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
639.37 SUG p
|
Penerbit | Lumenta Publishing : Yogyakarta., 2016 |
Deskripsi Fisik |
104 hlm.: ilus.; 20,5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-6348-44-9
|
Klasifikasi |
639.37
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet. I.--
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
Budidaya katak atau kodok saat ini tengah marak dikembangkan di berbagai negara, sepert Prancis, Albenia, Belanda, dan Belgia. Budidaya katak bisa dilakukan baik di wilayah yang memiliki 2 musim ataupun 4 musim. Di Indonesia sendiri budidaya katak merupakan usaha yang sangat mungkin untuk dikembangkan. Katak merupakan salah satu komoditas perikanan yang memiliki prospek yang cukup baik untuk dikembangkan. Paha Katak merupakan sumber bahan pangan yang memiliki kandungan gizi yang cukup tinggi dan rasa yang enak, sehingga tidak mengherankan jika permintaan katak untuk komsumsi baik dalam negeri maupun luar negeri setiap tahunnya terus meningkat sedangkan pasokannya terus menurun.
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain