Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
Implementasi Chatbot Sebagai Virtual Personal Assistant
Sistem pelayanan pada toko Arafat cell memiliki pengelolaan yang terbatas sehingga dalam melayani pesan singkat pelanggan tidak dapat dibalas secara bersamaan. Penelitian ini bertujuan mengimplementasikan aplikasi chatbot sebagai virtual personal assistant dan menguji akurasi dan keefektifan chatbot sebagai virtual personal assistant. Data penelitian menggunakan data primer dan data sekunder. Metode yang digunakan adalah metode analisis pieces untuk mencari kekurangan dan kelebihan chatbot dan algoritma natural language processing yang terdapat pada dialogflow untuk mengetahui bahasa manusia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa chatbot dapat mengirimkan sebuah pesan teks, pesan suara dan gambar dengan tingkat akurasi aplikasi sebesar 66,67% dalam mengetahui pertanyaan pelaanggan sedangkan uji kuesiner menunjukkan 87,22% menyatakan sangat baik memberikan jawaban kepada pelanggan.
Ketersediaan
2323/SKR-Ti/AKBA/22 | SKR/TI/2021 REF MUH i | Perpustakaan STMIK AKBA (A/533) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SKR MUH i
|
Penerbit | STMIK AKBA : Makassar., 2021 |
Deskripsi Fisik |
xvi + 76 hlm., 28,5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
REF MUH i
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
Pembimbing I: Syaharullah Disa Dan Pembimbing II: Muhammad Rizal. H
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain