No image available for this title

Skripsi

Rancang Bangun Sistem Informasi Pencarian Rute Terpendek Rumah Panti Asuhan Yatim/Piatu Menggunakan Metode Teorema Havershine Pada Kota Makassar



Permasalahan sistem saat ini dalam mencari lokasi panti asuhan terdekat dari lokasi para penyantun khususnya di kota Makassar masih bekerja secara manual, yaitu dengan mencari alamat dengan cara bertanya ke seseorang. Maka dari itu penulis menawarkan sebuah sistem informasi pencarian rute terpendek rumah panti asuhan berbasis web menggunakan metode teorema haversine, yang dapat mempermudah para penyantun dalam mencari lokasi panti asuhan yang terdekat dari lokasi user berada.
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan kontribusi penelitian dalam bidang sistem informasi berbasis web dalam memberikan informasi bidang sistem informasi berbasis web dalam memberikan informasi perhitungan jarak terdekat susatu rute kepada user.
Data dari penelitian di peroleh melalui (1) Penelitian Lapangan, (2) Studi Pustaka. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode teorema haversine berbasis web. Database yang digunakan adalah database MySQL.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa sistem informasi pencarian rute terpendek rumah panti asuhan menggunakan metode teorema haversine dapat memudahkan para penyantun anak yatim/piatu dalam menumukan lokasi terpendek panti asuhan dari tempatnya berada. Hasil implementasi dari aplikasi ini menunjukkan bahwa aplikasi dapat berjalan dengan baik dengan hasil perhitungan akurasi sistem yang di dapat sebesar 100% dari 15 data sampel yang di uji pada sistem.


Ketersediaan

2268/SKR-Ti/AKBA/21SKR/TI/2021 REF AND rPerpustakaan STMIK AKBA (A/505)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR AND r
Penerbit STMIK AKBA : Makassar.,
Deskripsi Fisik
xiii + 57 hlm.; 28,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
REF AND r
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
Pembimbing I: Muhammad Rizal H Dan Pembimbing II: Amran Amiruddin
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this