Image of Penerapan Konsep Syariah Pada Sistem Informasi Pengelolaan Bank Sampah Pada Bank Sampah Berlian

Skripsi

Penerapan Konsep Syariah Pada Sistem Informasi Pengelolaan Bank Sampah Pada Bank Sampah Berlian



INTISARI
Susi Susanti, Penerapan Konsep syariah Pada Sistem Informasi Pengelolaan Bank Sampah Pada Bank Sampah Berlian (dibimbing Oleh Ashari dan Andi Sumardin)

Pengelolaan sampah melalui bank sampah merupakan salah satu bentuk dari partisipasi Masyarakat dalam pegelolaan sampah, sampah selama ini dianggap sisa komsumsi yang harus dibuang, saat ini justru dikumpulkan dan ditabung karena memiliki nilai ekonomis, salah satu contoh bank sampah berlian Makassar adalah wadah untuk Masyarakat dalam mengelolah sampah menjadi nilai ekonomis.

Bank sampah pada Berlian Sampah Makassar masih menggunakan cara manual yaitu dengan pencatatan transaksi dari nasaba yang melakukan proses menabung sampah. Dilakukan secara manual, sehinggah membutuhkan waktu yang lama untuk mendapatkan informasi yang di inginkan. Oleh karna itu dibutuhkan sistem informasi manajemen bank sampah yang memadai, Untuk proses transaksi nasabah secara otomatis dan menghasilakn informasi yang cepat dan tepat

Dalam perancangan system informasi manajemen bank sampah yang ada pada bank sampah berlian menggunakan konsep syariah yaitu bagi hasil setelah penjulan sampah dari nasabah kemudian akan disimpan pada tabungan nasabah

Kata Kunci : Bank Sampah, Sistem informasi, HTML, Javascript,PHP Mysql


Ketersediaan

2588/SKR-Si/AKBA/23SKR/SI/2016 REF SUS pPerpustakaan STMIK AKBA (A/465)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR SUS p
Penerbit UNITAMA : Makassar.,
Deskripsi Fisik
xiv + 96 hlm.; ilus.: 28,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
REF SUS p
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
Pembimbing I: Ashari Dan Pembimbing II: A. Sumardin
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this